FAQ

Frequently Asked Questions

Perum Syariah adalah portal jual beli properti dengan hanya menawarkan skema kepemilikan yang halal sesuai ketentuan hukum syariat islam.

Skema kepemilikan properti di Perum Syariah tidak ada riba, ghoror dan dzalim

Lokasi proyek yang kami tawarkan tersebar di area kota Palembang dan sekitarnya

Proyek Eksklusif Kolaborasi adalaah proyek perumahan yang dikelola langsung oleh Perum Syariah.

Persyaratan administrasi kami cukup mudah, utamanya hanya KTP dan KK saja

Rata-rata perumahan dengan konsep syariah menggunakan sistem pesan bangun dengan akad istishna’

Masa serah terima rumah bervariasi, berbeda tiap proyek, konsep dan kondisi di lapangan. Bisa tanya ke marketing kami.